Tak hanya perihal kesehatan, ada kalanya seseorang juga memiliki keperluan estetika untuk tampilan gigi dan mulut mereka. Warna gigi menguning, gigi yang berjarak, bentuk yang tidak proporsional, hingga gigi patah atau retak, adalah beberapa situasi yang memerlukan perawatan estetika. Salah satu tindakan yang bisa dilakukan adalah pemasangan veneer gigi oleh Dokter Gigi Spesialis. Sering dikira mahal, mari kita bahas lebih dalam mengenai harga pasang veneer gigi di Klinik Gigi Spesialis.
Tag: veneer