Penampilan gigi yang kurang menarik tentunya membuat kepercayaan diri berkurang. Salah satu solusinya tentu saja pasang kawat gigi atau yang lebih dikenal dengan behel. Namun, untuk mengetahui harga pasang behel yang sesuai kantong cenderung sulit. Hal ini karena informasi yang ada cukup terbatas dan banyaknya variasi jenis layanan pemasangan behel.